Selamat Sore Dan Salam Sejahtera Bagi Sobat Sekalian.
Sobat sekalian udah pada tau gak software apaan ini..??Samurize adalah sebuah --software system yang dirancang untuk memonitoring and enhancement-- yang cukup populer dan banyak digunakan oleh professional IT.
Apakah sobat merupakan seorang ahli IT professional, sebuah overlocker, seorang gamer atau sebuah desktop modder, reporter ramalan cuaca, news headline? Jika sobat adalah salah satu dari profesi tersebut, maka software ini sangat cocok untuk sobat.:)Samurize adalah sebuah system monitoring dan mesin peningkatan desktop untuk Windows 200, Windows Xp, Windows 7 dan Windows 2003. Samurize menyediakan seluruh informasi yang sobat butuhkan tentang seluruh computer sobat pada sebuah lokasi sentral pada desktop sobat. Samurize dapat dikustomisasi dan memiliki sejumlah skin. Selain itu Samurize memiliki sebuah script dan plugin system yang membolehkan sobat untuk,
memasukkan informasi yang sobat butuhkan, ketika sobat membutuhkannya. Beberapa contoh informasi yang dapat disediakan Samurize pada desktop sobat ialah: penggunaan CPU, Disk Utilization, traffic Network, temperature system, Top processes, informasi Memory, kelas kelas WMI dan masih banyak lagi dechhh..\(^_^)/
Berikut ini adalah beberapa feature utama dari Smurize:
1. Sebuah meter yang sangat mendetail (utilisasi Disk, Penggunaan CPU, traffic network, temperature system dan masih banyak lagi yang lainnya)
2. Kemampuan untuk mengkustomisasi dan skinning dengan tidak membutuhkan pengetahuan programming yang mencukupi.
3. Kemampuan memonitor komputer sobat atau komputer lain yang ada di network.
4. Footprint memory dan penggunaan CPU yang ringan
5. System monitoring tool yang pertama menggunakan editor WYSIWYG
6. Extensibilitas yang lengkap melalui script dan plugin dengan menggunakan sebuah plugin SDK/API yang powerful.
7. Persyaratan software minimal (tidak dibutuhkan .NET atau Service Pack)
8. Disupport oleh multimonitor.
9. Memiliki sejumlah option yang berguna (desktop, taskbar, clock client, format image, screensaver dan server outputting untuk XML)
10. Sekarang ToolTips dapat digunakan dengan menggunakan tombol mouse (single dan double click)
11. DTD yang telah diupdate untuk seluruh sesi xml baru pada setiap tipe meter.
12. Metode input tambahan dengan menggunakan Script
13. Console Meter dapat dioperasikan secara konstan mengoperasikan program console dan mendapatkan hasilnya.
14. Update Copy meter logic sehingga nama meter yang baru tidak terlalu panjang.
15. Instance Manager mensupport group dan z-Order.
Ada banyak fitur yang disertakan oleh pembuat software ini seperti sebuah software premium dan mahal harganya. Tapi pada kesempatan kali ini, saya akan memberikannya seara gratis kepada sobat yang memiliki dana terbatas : aplikasi Samurize ini dapat Sobat download dengan 100% gratis.
Selama Mencoba yah sob..
Salam Sejahtera ..:: Natan Auto Software ::..
DOWNLOAD Samurize 1.64
0 komentar:
Posting Komentar